KOMODO ICEDRAGON

 ✓ PENGERTIAN


        Pengertian dari Comodo Dragon adalah aplikasi web browser yang berbasis Google Chrome yang berfokus kepada antarmuka yang sederhana (minimalis) dengan fitur yang tidak kalah dengan google chrome.


Pengertian dari Comodo Ice Dragon adalah web browser yang berbasis Mozilla Firefox yang berfokus kepada antarmuka yang mengutamakan kecepatan akses dan meringankan penggunaan memori.


✓ Kelebihan:


        · Dapat mengawasi dan men-scan website yang dikunjungi.


· Adanya Secure DNS Comodo yang terintegrasi untuk meningkatkan kecepatan akses internet, anti blok dan berbagai kepentingan lain.


· Konfigurasi yang terasa lebih Mudah namun Advance.


· Penggunaan memory lebih rendah dan efisien dibandingkan Firefox.


· Bisa menggunakan semua addons Firefox.


✓ Kekurangan:


        1. Dengan fitur keamanan yang super tinggi ini, tentu saja mengurangi kecepatan browsing


karena sebelum website ditampilkan dihalamn browser, website tersebut terlebih dahulu melalui beberapa pengecekan untuk memastikan keamanannya.


2. Versi chrome basednya yang masih tertinggal jauh dari versi chrome saat ini.


3. Download manager yang ada seperti IDM, FDM (Free Download Manager), Orbit tidak kompatibel dengan Dragon. Mereka tidak mengenali browser ini dan membedakannya dengan Chrome. Soalnya saya pernah mencoba mengintegrasikan browser ini dengan download manager di atas tapi tidak bisa. Otomatis Anda akan menggunakan download manager bawaan Dragon bila mendownload dari browser ini. Kelemahan fatal.


✓ Info Tentang Comodo Ice Drag On


        Diterjemahkan dari bahasa Inggris-Comodo IceDragon adalah browser web open source berbasis Firefox yang ditinggalkan dari Comodo Group untuk Microsoft Windows.


✓ Penemu:


✓ Tahun Dirilis: 2011


✓ Fitur Utama:


        Comodo selanjutnya telah menambahkan fitur Site Inspector milik perusahaan secara native ke dalam Ice Dragon. Itu ditampilkan sebagai tombol di antarmuka yang dapat Anda klik untuk mengetahui apakah aktivitas berbahaya atau malware telah terdeteksi di situs yang dimaksud.


Terakhir, tombol media sosial telah diintegrasikan ke dalam bilah alat utama browser yang dapat Anda gunakan untuk berbagi tautan di Twitter, Facebook, atau LinkedIn.


Kedua tombol dapat dihapus dari antarmuka, tetapi program yang mendasarinya tidak dapat dihapus dari browser karena tidak terdaftar sebagai add-on.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

MICROSOFT EDGE

MICROSOFT INTERNET EXPLORER